Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2022

Sejarah Linux

  Sejarah Linux Linux adalah  sistem operasi open source gratis yang didasarkan pada  kernel Linux.  Kernel merupakan sistem operasi yang pertama kali dikembangkan oleh Torvalds pada tahun 1991. Linux dirilis di bawah  GNU General Public License versi 2. Secara teknis, Linux dapat merujuk ke inti itu sendiri. Linux dilengkapi dengan komponen perangkat lunak lain yang disebut distribusi Linux.  Dilansir dari buku Linux Fundamental (2017) oleh Agipitra, Linux menjadi sistem operasi dengan tipe Unix. Unix adalah sistem operasi komputer yang dikembangkan oleh AT & T Bell Labs pada tahun 1960 dan 1970-an. Linux menjadi turunan dari Unix dengan basis GNU GPL (General Public License). Unix menjadi sistem operasi yang bisa beradaptasi dengan banyak portable atau mesin dan memiliki kemampuan Multitasking serta Multiuser. Linux dirancang oleh seorang mahasiswa dari FInlandia bernama Linus Torvalds untuk Intel 80386 arsitektur pada Agustus 1991.  Saat itu, Linus ingin membuat Minix (proyek pe

Langkah-langkah Merakit PC

Oleh faisal hakim Peserta Program Beasiswa Protonema 2022/2023 Merakit PC  Hal terpenting yang perlu di siapkan dalam merakit PC yaitu Alat dan Bahan.  Alat dan Bahan 1. Obeng besar atau kecil Berfungsi untuk mengencangkan atau mengendurkan baut. 2. Gelang anti statis Berfungsi untuk mengalirkan listrik statis dari tubuh langsung ke tanah.  3. Tempat atau wadah baut Berfungsi untuk menyimpan baut.  4. Kabel ties Berfungsi untuk mengikat atau merapihkan kabel.  Komponen dan Bahan yanh diperlukan 1. Casing PC 2. Motherboard 3. Prosesor 4. Ram 5. SSD atau Hardisk 6. Heatsink (kipas prosesor)  7. VGA Card 8. Power Supply 9. Kabel Sata Langkah-langkah Merakit PC 1. Siapkan Alat dan Bahan  2. Buka/lepaskan baut yang terpasang pada casing menggunakan obeng 3. Memasang Prosesor • Buka/lepaskan kunci yang berada ditempat prosesor (motherboard).  • Lalu, masukkan prosesor di tempatnya yang telah disediakan.  • Pastikan/sesuaikan titik-titik yang ada di prose

Biografi Tokoh Dunia

Oleh faisal hakim Peserta program Beasiswa Protonema 2022/2023 Biografi Tokoh Dunia 1.Bill Gates  Bill Gates memiliki nama lengkap yaitu William Henry Gates III, lahir di Seattle, Washington pada tanggal 28 Oktober 1955. Ia memiliki orang tua yang bernama William Henry Gates dan Mari Maxwell dan Bill Gates dikatakan lahir dari keluarga yang berkecukupan. Ayah Bill Gates adalah seorang pengacara yang sudah cukup terkenal karena sudah mempunyai banyak koneksi orang-orang dan perusahaan-perusahaan ternama. Sementara itu, ibu Bill Gates merupakan seorang yang bekerja sebagai Dewan Direktur First Interstate Bank, Pacific Northwest Bell, dan anggota tingkat nasional United Way. Kakek Bill Gates yang bernama J.W.Maxwell merupakan seorang presiden bank nasional.Di dalam keluarganya, Bill Gates memiliki seorang kakak yang bernama Kristiane dan seorang adik yang bernama Libyy.  Dalam silsilah keluarga Bill Gates, ia merupakan keturunan keempat, tetapi lebih dikenal dengan nama William Henry Gate

Kesimpulan Pengenalan Teknologi

Oleh Faisal Hakim Peserta Program Beasiswa Protonema 2022/2023 Pengenalan Teknologi Informasi Umum Kesimpulan : Jadi,  di vidio tersebut menurut saya kesimpupannya yaitu di zaman sekarang ini kehidupan tidak terlepas dari namanya teknologi. Di dunia IT, laptop dan HP merupakan alat elektronik biasa yang disebut Hardware. Hardware tersebut bisa berjalan dengan baik karena adanya OS (sistem operasi) yang diprogram oleh programmer. Di atas OS (sistem operasi)  tersebut terpasang suatu aplikasi seperti whatsAap, facebook, instagram, game dll. Program-program operasi diatas tersebut sering disebut Software. Programmer atau orang yang membuat program dari level kecil hingga ahlinya bisa disebut Brainware. Dirumah budi tersebut memiliki beberapa hardware yang terhubung ke wifi supaya bisa terhubung ke internet. Hardware-hardware tersebut sudah membentuk jaringan komputer yang sederhana. HP dan Access Point terhubung melalui jaringan wireless, Access Point dan Modem terhubung melalui jaringan

Sejarah Perkembangan Komputer

Gambar
Oleh Faisal Hakim Peserta Program Beasiswa Protonema 2022/2023 > Pengertian Komputer Secara estimologi , Kata “ Komputer” berasal dari bahasa latin yaitu “computare” yang artinya menghitung. Sehingga secara sederhana pengertian komputer adalah alat yang digunakan untuk menghitung aritmatika. Secara umum pengertian komputer adalah sebuah berangkat elektronik yang dapat digunakan untuk mengolah data sesui dengan prosedur yang telah dirumuskan sehingga akan menghasilkan informasi yang bermanfaat bagi pengguna. Perangkat komputer yang awalnya ditujukan hanya sebagai sarana penunjang pekerjaan, kini sudah menjadi suatu kebutuhan yang wajib dimiliki oleh masyarakat. Apalagi dizaman sekarang ini hampir semua pekerjaan dikerjakan melalui komputer.  Berikut ini saya akan sampaikan dengan singkat bagaimana perkembangan komputer sampai sekarang.  >  Awal munculnya komputer Komputer pertama kali ditemukan pada 1822 oleh seorang ahli matematika asal Inggris, Charles Babbage. Mulanya, Babbage